"

Gowes Lombok Charity Ride 2023 Digelar untuk Membantu 1.500 Guru di Lombok Utara

Peserta Lombok Charity Ride 2023 - 1500 KM untuk 1500 Guru di Lombok Utara saat akan memulai perjalanan dari Prestige Motors Pluit, Jakarta menuju Kantor Bupati Lombok Utara pada Jumat, 3 Maret 2023
Peserta Lombok Charity Ride 2023 - 1500 KM untuk 1500 Guru di Lombok Utara saat akan memulai perjalanan dari Prestige Motors Pluit, Jakarta menuju Kantor Bupati Lombok Utara pada Jumat, 3 Maret 2023

nasgormafia.com, Jakarta - Komunitas Sepeda Green Fly Jakarta baru saja mengadakan acara amal bertajuk Lombok Charity Ride 2023 - 1500 KM untuk 1500 Guru di Lombok Utara. Kegiatan gowes tersebut berlangsung selama 7 hari mulai dari Jumat, 3 Maret 2023.

Sebanyak 16 pesepeda putra dan 3 pesepeda putri yang terdiri dari atlet profesional, pemengaruh, penyuka olahraga akan bersepeda sejauh 1.500 km. Mantan Ketua KONI Nusa Tenggara Barat (NTB), Andy Hadianto, turut menjadi salah satu peserta.

Titik awal perjalanan dimulai dari Prestige Motors Pluit, Jakarta, pada Jumat pukul 05:00 WIB. Setelah itu peserta akan menyusuri pulau Jawa dan Bali, lalu menyebrang ke Lombok

Nantinya para peserta akan singgah di beberapa daerah, mulai dari Cirebon, Semarang, Pati, Surabaya, Ketapang, dan Bali sebelum akhirnya menyelesaikan perjalanan.

Kegiatan ini digelar untuk menggalang dana program pelatihan 1.500 guru dan kepala sekolah dasar di Kabupaten Lombok Utara, NTB, yang dijalankan oleh Perkumpulan Indonesian Overseas Alumni (IOA) sejak 2020. Hal ini sekaligus menjadi upaya untuk mengingatkan pentingnya kebangkitan pendidikan berkualitas, ekonomi kuat, dan destinasi wisata kelas dunia di sana.

Sebelumnya, Kabupaten Lombok Utara sempat diguncang gempa berkekuatan 7,0 magnitude pada kedalaman 15 km yang menewaskan lebih dari 500 jiwa dan menghancurkan lebih dari 2.500 bangunan sekolah. Sempat mulai bangkit pada awal 2020, pandemi datang sehingga kembali meredupkan sektor ekonomi dan pariwisatanya.

Dari sektor pendidikan, Kabupaten Lombok Utara masih menghadapi banyak tantangan, mulai dari masa sekolah rendah di angka 5,9 tahun, pernikahan dini, hingga Indeks Pembangunan Manusia (IPM) terendah di NTB.

Program Lombok Bangkit dari IOA diharapkan mampu membangkitkan berbagai sektor yang sempat terpuruk. Penggalangan dana akan dilakukan melalui situs ayobantu.com.

Pilihan editor: Efek Cristiano Ronaldo, Al Nassr Unggul Atas Tim Liga Inggris dalam Interaksi Media Sosial








Besaran Gaji Guru PNS dan Jenjang Jabatan Fungsional di Indonesia, Berikut Penjelasannya

1 hari lalu

Suasana proses belajar mengajar di ruang kelas yang rusak di Madrasah Ibtidaiyah di Desa Parankalima, Lebak, Banten, Selasa, 27 Agustus 2019. Guru dan siswa di sekolah itu sangat mengharapkan bantuan dari pemerintah setempat untuk segera memperbaiki. ANTARA
Besaran Gaji Guru PNS dan Jenjang Jabatan Fungsional di Indonesia, Berikut Penjelasannya

Gaji guru PNS tidak sama, ini tergantung di mana mereka bekerja, serta jabatan dan pangkatnya. Begini penjelasannya.


Organisasi Guru Tanggapi Soal Pertanyaan Sabil ke Ridwan Kamil

2 hari lalu

Gubernur Ridwan Kamil berpidato saat pembukaan rapat nasional Partai Hanura di Gedung Merdeka, Bandung, Jawa Barat, 2 Maret 2023. Gedung heritage bersejarah itu digunakan Partai Hanura untuk Rapat Kordinasi Nasional yang akan berfokus pada pembangunan kesiapan di daerah jelang tahun politik 2024. Rakornas Hanura tanpa dihadiri Wiranto. TEMPO/Prima Mulia
Organisasi Guru Tanggapi Soal Pertanyaan Sabil ke Ridwan Kamil

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil jadi sorotan setelah seorang guru honorer yang mengkritiknya dipecat dari sekolahnya mengajar.


Guru SMK di Cirebon Komentar 'Maneh' ke Ridwan Kamil: Saya Sebagai Netizen

4 hari lalu

Ridwan Kamil Memberikan Pidato di DPP Golkar, 13 Maret 2023. Istimewa
Guru SMK di Cirebon Komentar 'Maneh' ke Ridwan Kamil: Saya Sebagai Netizen

mengatakan dirinya memosisikan sebagai warga Jawa Barat ketika menulis komentar di akun Instagram Ridwan Kamil.


Guru Honorer di Cirebon Dipecat Usai Kritik Ridwan Kamil, Begini Kata Pakar Komunikasi Unpad

4 hari lalu

Ridwan Kamil Memberikan Pidato di DPP Golkar, 13 Maret 2023. Istimewa
Guru Honorer di Cirebon Dipecat Usai Kritik Ridwan Kamil, Begini Kata Pakar Komunikasi Unpad

Ridwan Kamil disorot setelah seorang guru honorer yang mengkritiknya dipecat dari tempatnya mengajar. Pakar Komunikasi Unpad sebut istilah dog whistle


Ditawari Kembali Mengajar, Guru Pengkritik Ridwan Kamil Ogah Kembali ke SMK Telkom Cirebon

5 hari lalu

Ridwan Kamil Memberikan Pidato di DPP Golkar, 13 Maret 2023. Istimewa
Ditawari Kembali Mengajar, Guru Pengkritik Ridwan Kamil Ogah Kembali ke SMK Telkom Cirebon

SMK Telkom Sekar Kemuning, Kota Cirebon, Jawa Barat, bakal menerima kembali guru pengkritik Ridwan Kamil dengan catatan.


Mobil Tabrak Pesepeda Hingga Tewas di Jalan Perumahan Bintaro

5 hari lalu

Mobil Toyota menabrak pesepeda di Perumahan Villa Bintaro Regency. Pesepeda terseret 20 meter. TEMPO/Muhammad Iqbal
Mobil Tabrak Pesepeda Hingga Tewas di Jalan Perumahan Bintaro

Seorang pesepeda tewas ditabrak mobil di jalan dalam Perumaha Villa Regency, Bintaro, Kota Tangerang Selatan.


Sudah Diumumkan, Cek Hasil Seleksi PPPK Guru 2022 di SSCASN BKN

12 hari lalu

Petugas memverifikasi peserta tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)  di lokasi ujian The Sultan Convention Center, Sumsel, Minggu 5 September 2021. SKD CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) guru dan non guru untuk penempatan instansi  pemerintah daerah di Sumatera Selatan ini  diikuti oleh 87.407 orang dan digelar mulai 4 September - 18 Oktober 2021  dengan menerapkan protokol kesehatan. ANTARA FOTO/Feny Selly
Sudah Diumumkan, Cek Hasil Seleksi PPPK Guru 2022 di SSCASN BKN

Cara cek hasil seleksi PPPK guru 2022 via website Kemdikbud dan SSCASN BKN yang baru diumumkan pada Kamis (9/3/2023).


Beasiswa Fulbright DAI Dibuka, Guru Berkesempatan Mengajar di Amerika Serikat

15 hari lalu

Ilustrasi beasiswa. shutterstock.com
Beasiswa Fulbright DAI Dibuka, Guru Berkesempatan Mengajar di Amerika Serikat

Beasiswa Fulbright DAI dibuka untuk guru, memberikan kesempatan untuk mengajar di Amerika Serikat.


Masuk Sekolah Jam 5 Pagi, Pakar Sarankan Dilakukan Bertahap

15 hari lalu

Sejumlah pelajar SMA mengikuti aktivitas belajar mengajar di SMA Negeri I Kupang di Kota Kupang, NTT, Rabu, 1 Maret 2023. Pemerintah provinsi NTT menerapkan kebijakan aktivitas sekolah bagi SMA/SMK Negeri di NTT dimulai pukul 05.00 WITA dengan alasan untuk melatih karakter siswa/siswa SMA/SMK di NTT.  ANTARA FOTO/Kornelis Kaha
Masuk Sekolah Jam 5 Pagi, Pakar Sarankan Dilakukan Bertahap

Pakar pendidikan mengatakan kebijakan masuk sekolah jam 5 pagi sebaiknya dilakukan bertahap sambil melihat hasil dan respons dari orang tua dan siswa.


Serikat Guru Indonesia Kritik Kebijakan Masuk Sekolah Jam 5 Pagi di NTT

20 hari lalu

Sejumlah siswa mengikuti pelajaran di Sekolah Dasar Bahinga, Tanjung Bunga, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), 7 Oktober 2015. Gedung Sekolah dasar tersebut dibangun dari bambun dan kayu dan beralaskan tanah. TEMPO/Subekti
Serikat Guru Indonesia Kritik Kebijakan Masuk Sekolah Jam 5 Pagi di NTT

Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) mengkritik kebijakan masuk sekolah pukul 5.00 WITA di NTT