FA Denmark: Christian Eriksen Harus Gunakan Alat Pengatur Ritme Jantung

Christian Eriksen. REUTERS
Christian Eriksen. REUTERS

nasgormafia.com, JakartaTimnas Denmark memberikan berita terkini tentang kondisi Christian Eriksen menjelang pertandingan melawan Belgia di Euro 2020, Kamis, 17 Juni 2021. FA Denmark menyatakan bahwa gelandang Inter Milan itu harus menggunakan ICD atau Implantable Cardioverter Defibrillator.

ICD adalah alat yang digunakan untuk mengatasi detak jantung abnormal.
“Setelah Christian menjalani pemeriksaan jantung lanjutan, diputuskan bahwa dia harus memiliki ICD. Alat ini diperlukan setelah serangan jantung karena gangguan ritme,” demikian pernyataan dari FA Denmark dikutip dari Football Italia.

Eriksen mengalami serangan jantung pada hari Sabtu lalu saat Denmark menghadapi Finlandia di laga perdana Euro 2020. Ia pingsan di tengah pertandingan pada akhir babak pertama. Denmark mengalami kekalahan 1-0 dari Finlandia. Eriksen pun menjalani perawatan di rumah sakit setelah menerima CPR di lapangan.

Dokter Denmark Morten Boesen mengkonfirmasi bahwa pemain berusia 29 tahun itu mengalami serangan jantung. FA Denmark telah memberikan pembaruan mengenai kondisi Eriksen.

“Christian telah menerima solusinya dan rencana tersebut juga telah dikonfirmasi oleh para spesialis nasional dan internasional, yang semuanya merekomendasikan perawatan yang sama. Kami mendorong semua orang untuk memberikan kedamaian dan privasi kepada Christian dan keluarganya di waktu berikutnya," ujar FA Denmark.

Di sisi lain, Eriksen mengakui kondisinya saat ini baik-baik saja. Pemain berusia 29 tahun itu menyampaikan hal tersebut melalui sebuah unggahan di akun Instagram pribadinya yang ia tulis pada Selasa lalu.

“Saya baik-baik saja, saat ini, saya masih harus menjalani beberapa pemeriksaan di rumah sakit, tapi saya merasa baik-baik saja," tulis Christian Eriksen dalam sebuah unggahan yang turut disertai fotonya yang sedang tersenyum dan mengacungkan jempol sambil berbaring di tempat tidur rumah sakit.

Baca juga : Kondisi Membaik, Christian Eriksen Menyapa Lewat Unggahan Instagram








Turki Panggil Dubes Denmark, Protes Keras Pembakaran Al-Quran Terjadi Lagi

2 jam lalu

Polisi berpatroli di depan kedutaan Turki, di mana politisi sayap kanan Denmark Rasmus Paludan telah mengumumkan akan membakar salinan Alquran, di Kopenhagen, Denmark, 27 Januari 2023. Ritzau Scanpix/Olafur Steinar Gestsson via REUTERS
Turki Panggil Dubes Denmark, Protes Keras Pembakaran Al-Quran Terjadi Lagi

Turki memanggil duta besar Denmark di Ankara untuk menyampaikan kecaman keras dan protes atas pembakaran Al-Quran dan bendera Turki


Kapal Tanker Denmark yang Dibajak Ditemukan, Namun Sebagian Kru Hilang

1 hari lalu

Monjasa Reformer. splash247.com
Kapal Tanker Denmark yang Dibajak Ditemukan, Namun Sebagian Kru Hilang

Kapal tanker Denmark yang dibajak di Teluk Guinea telah ditemukan. Namun, sebagian kru kapal masih hilang karena disekap perompak


Denmark Akui Kelemahan Militernya dalam Mempertahankan Teritori

1 hari lalu

Pemandangan roket M142 HIMARS (sistem roket artileri mobilitas tinggi) saat latihan militer Front Dinamis yang dipimpin oleh Amerika Serikat berlangsung di area pelatihan, di Oksbol, Denmark 30 Maret 2023. REUTERS/Fabian Bimmer
Denmark Akui Kelemahan Militernya dalam Mempertahankan Teritori

Sejak pergantian abad, Denmark memfokuskan militernya pada operasi internasional dengan mengorbankan kemampuan mempertahankan tanah air sendiri.


Inilah 10 Negara Paling Bahagia di Dunia Menurut World Happiness Report 2023

2 hari lalu

Pemandangan kota Helsinki, Finlandia 28 Juni 2018. Lehtikuva/Roni Rekomaa/via REUTERS.
Inilah 10 Negara Paling Bahagia di Dunia Menurut World Happiness Report 2023

World Happiness Record kembali menerbitkan daftar negara paling bahagia di dunia 2023. Berikut adalah daftarnya.


Penyerang Denmark Rasmus Hojlund Pimpin Daftar Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024

3 hari lalu

Rasmus Hojlund. REUTERS
Penyerang Denmark Rasmus Hojlund Pimpin Daftar Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024

Rasmus Hojlund mencetak lima gol dalam dua laga kualifikasi Euro 2024.


Pembakaran Al-Quran Terjadi Lagi di Denmark, Saudi dan Negara Muslim Kutuk Keras

5 hari lalu

Massa aksi membawa poster saat aksi ulama, advokat, dan tokoh masyarakat, menyikapi pembakaran Al Quran di Swedia dan Belanda, dalam aksi bela Al Quran di Bandung, Jawa Barat, 3 Februari 2023. Mereka menuntut pemerintah untuk menyikapi peristiwa ini dengan tegas, menuntut pemutusan hubungan diplomatik, dan memboikot kerja sama dengan Belanda dan Swedia. TEMPO/Prima Mulia
Pembakaran Al-Quran Terjadi Lagi di Denmark, Saudi dan Negara Muslim Kutuk Keras

Arab Saudi bersama Yordania, Kuwait, dan Qatar mengutuk pembakaran Al-Quran dan bendera Turki pada Jumat oleh kelompok Patrioterne Gar Live di Denmark


Kenali 5 Gejala Kardiomiopati, Melemahnya Jantung dalam Memompa Darah

10 hari lalu

ilustrasi jantung (pixabay.com)
Kenali 5 Gejala Kardiomiopati, Melemahnya Jantung dalam Memompa Darah

Kardiomiopati merupakan kelainan pada otot jantung yang menyebabkan jantung bekerja lebih keras untuk memompa darah ke seluruh tubuh.


Cermati Tanda-tanda Awal Serangan Jantung Berikut

12 hari lalu

Ilustrasi Serangan Jantung. thestar.com.my
Cermati Tanda-tanda Awal Serangan Jantung Berikut

Serangan jantung memiliki tanda-tanda awal. Gejala peringatan bisa meliputi nyeri dada, sesak napas, nyeri lengan, nyeri bahu, dan kelemahan.


Mengapa Lemak Trans Berisiko Buruk Membahayakan Kesehatan Tubuh?

16 hari lalu

Ilustrasi kentang goreng (Pixabay.com)
Mengapa Lemak Trans Berisiko Buruk Membahayakan Kesehatan Tubuh?

Lemak trans menyebabkan kadar kolesterol jahat meningkat dalam darah.


Daya Rusak Narkoba Jenis Sabu bagi Organ Tubuh, Mau Tahu?

18 hari lalu

Ilustrasi sabu. Reuters
Daya Rusak Narkoba Jenis Sabu bagi Organ Tubuh, Mau Tahu?

Ammar Zoni untuk kedua kalinya dicokok polisi karena kasus sabu. Ketahui bahaya daya rusak narkoba ini bagi organ tubuh.