"

Persiapan SEA Games 2019, Asrama Atlet Atletik Diterjang Badai

Triyaningsih Tak Lelah Sumbang Emas
Triyaningsih Tak Lelah Sumbang Emas

nasgormafia.com, Jakarta - Asrama Pelatnas SEA Gamaes 2019 atlet lari jarak jauh mengalami kerusakan parah di Padeglang, Jawa Barat. Juru bica Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI), Hendri Firzani, mengatakan kerusakan diakibatkan terjang badai yang terjadi di Padeglang. "Angin kencang dan hujan besar yang pada minggu kemarin yang merusak asrama," ucap Hendri melalui pesan tertulis, Selasa, 21 Oktober 2019.

Akibat kerusakan asrama, kata Hendri, diambil kebijakan untuk memindahkan pelatnas lari jarak jauh. Sementara waktu bakal dipusatkan di Jakarta. "Pemindah atlet dilakukan mulai hari ini," kata dia.

Menurut Hendri, atlet-atlet yang dipindahkan termasuk dua atlet yang bakal berangkat ke SEA Games 2019 Manila. Mereka yakni Triyaningsih dan Odekta Naibaho. "Untuk sementara diinapkan di Hotel Astoria Pecenongan atas arahan PPON Kemenpora," kata dia.

Ia menambahkan seluruh atlet berlatih di Jakarta. "Sementara asrama diperbaiki mereka latihan di stadion Madya," ucap Hendri menjelaskan lokasi pemindahan latihan dari Padeglang ke Kawasan Gelora Bung Karno.

Sebelumnya, Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) secara resmi mengumumkan daftar nama atlet putra dan putri untuk SEA Games 2019. PB PASI menunjukkan ada 35 atlet disertakan pada 34 nomor lomba. Rinciannya, 16 kategori putra dan 17 putri, serta 1 kategori campuran. Komite Olimpiade Indonesia dan Kementerian Pemuda dan Olahraga memberikan target PASI bisa menyumbangkan empat medali emas.

IRSYAN HASYIM








20 Pelajar Melaju ke Putaran Final Kejuaraan Atletik Nasional di Jakarta

23 November 2022

Peserta Student Athletics Championships atau SAC 2022 kualifikasi Jakarta dan Banten bersaing di GOR Rawamangun, Jakarta, Minggu, 20 November 2022. Foto: Antara
20 Pelajar Melaju ke Putaran Final Kejuaraan Atletik Nasional di Jakarta

Sebanyak 20 pelajar yang lolos ke putaran final kejuaraan atletik nasional berasal dari Jakarta dan Banten.


Timnas Atletik untuk SEA Games 2023 Komplain Tempat Latihan Terganggu

14 November 2022

Tim estafet putra 4x100 meter mengikuti pemusatan latihan nasional (Pelatnas) Atletik di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa 3 September 2019. PB PASI terus memberikan latihan kepada atlet-atlet atletik sebagai persiapan ajang SEA Games 2019 di Filipina. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Timnas Atletik untuk SEA Games 2023 Komplain Tempat Latihan Terganggu

Timnas Atletik masih mengadakan latihan di Stadion Madya Senayan, Jakarta. Mereka berlatih sebagai persiapan menuju SEA Games 2023 di Kamboja.


Ketua Umum PB PASI Luhut Panjaitan Umumkan Kejurnas Atletik Digelar Bulan Depan di Semarang

18 Juli 2022

Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) Luhut Binsar Pandjaitan (tengah) saat meninjau proses latihan atlet pelatnas atletik di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin, 3 Mei 2021. Latihan tersebut dilakukan untuk melihat persiapan atlet lompat jauh Sapwaturrahman dan atlet lari Lalu Muhammad Zohri sebelum mengikuti ajang World Athletics Continental Tour Gold 2021 di Tokyo. ANTARA/Dhemas Reviyanto
Ketua Umum PB PASI Luhut Panjaitan Umumkan Kejurnas Atletik Digelar Bulan Depan di Semarang

Kejurnas PB PASI akan berlangsung di Stadion Tri Lomba Juang, Semarang, pada 6-11 Agustus 2022.


SEA Games: Odekta Elvina Naibaho Bilang 2 Bulan Tak Dibiayai, Begini Kata PASI

20 Mei 2022

Pelari Indonesia Odekta Elvina Naibaho memegang kertas berisikan pesan sesaat setelah finis di urutan pertama sekaligus memastikan emas nomor marathon putri di Hanoi National Sports Complex, Stadion Nasional My Dinh, Hanoi, Vietnam, Kamis (19 Mei 2022). ANTARA/Arindra Meodia)
SEA Games: Odekta Elvina Naibaho Bilang 2 Bulan Tak Dibiayai, Begini Kata PASI

PB PASI meluruskan pernyataan Odekta Elvina Naibaho, peraih emas SEA Games Vietnam 2021, soal dua bulan tak dibayar.


PB PASI Buka Suara Soal Odekta Elvina Naibaho yang Tak Dapat Biaya Latihan

20 Mei 2022

Pelari Indonesia Odekta Elvina Naibaho membentangkan bendera Merah Putih usai memenangi nomor lari maraton putri SEA Games Vietnam 2021 di Stadion Nasional My Dinh, Hanoi, Vietnam, Kamis 19 Mei 2022. Odekta berhasil merebut medali emas setelah menempuh jarak sejauh 42 kilometer dan finis pertama dengan catatan waktu 2 jam 55 menit 27 detik. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
PB PASI Buka Suara Soal Odekta Elvina Naibaho yang Tak Dapat Biaya Latihan

Odekta Elvina Naibaho meraih emas di nomor marathon di SEA Games Vietnam 2021. Ia menyebut dapat biaya latihan selama 2 bulan.


Lalu Muhammad Zohri Incar Medali Emas SEA Games untuk Bob Hasan

28 April 2022

Pelari Nusa Tenggara Barat Lalu Muhammad Zohri beradu cepat dengan pelari-pelari lainnya dalam final lari 200 meter putra PON Papua di Stadion Atletik Mimika Sport Center, Kabupaten Mimika, Papua, Senin, 11 Oktober 2021. ANTARA/Aditya Pradana Putra/
Lalu Muhammad Zohri Incar Medali Emas SEA Games untuk Bob Hasan

Lalu Muhammad Zohri siap mempersembahkan medali emas SEA Games 2022 untuk Indonesia dan mendiang Bob Hasan.


SEA Games Vietnam: Sprinter Muhammad Zohri Jalani Rehabilitasi Usai Cedera

6 April 2022

Sprinter Indonesia Lalu Muhammad Zohri (tengah) berlari dalam babak pertama 100 meter putra heat 4 cabang atletik Olimpiade Tokyo 2020 di Olimpiade Tokyo 2020 di Stadion Olimpiade Tokyo, Jepang, Sabtu, 31 Juli 2021. Lalu Muhammad Zohri menempati posisi kelima dari delapan pelari dengan catatan waktu 10,26 detik. ANTARA FOTO/NOC Indonesia/Naif Al'as/Handout
SEA Games Vietnam: Sprinter Muhammad Zohri Jalani Rehabilitasi Usai Cedera

Sprinter andalan Indonesia, Muhammad Zohri, mengalami cedera saat ikut Kejuaraan Dunia Atletik di Serbia.


Timnas Atletik Tetap Berpuasa Selama Pelatnas SEA Games

6 April 2022

Sejumlah atlet lari melakukan pemanasan,  di lintasan lari Stadium Lukas Enembe, Sentani, Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua, Selasa 9 Februari 2021. Sekum Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Papua Markus Raubaba mengaku sebanyak 55 atlit akan di saring bulan April mendatang untuk penentuan target emas masing-masing dari tolak peluru, lari dan lempar lembing dalam PON XX 2021 mendatang. ANTARA FOTO/Indrayadi TH
Timnas Atletik Tetap Berpuasa Selama Pelatnas SEA Games

Para atlet dari cabang olahraga atletik tetap berpuasa selama Ramadan. Mereka sedang menggelar Pelatnas untuk SEA Games 2021 Vietnam.


Atletik Indonesia Targetkan 7 hingga 8 Emas di SEA Games Vietnam 2022

9 Maret 2022

Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) Luhut Binsar Pandjaitan (tengah) saat meninjau proses latihan atlet pelatnas atletik di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin, 3 Mei 2021. Latihan tersebut dilakukan untuk melihat persiapan atlet lompat jauh Sapwaturrahman dan atlet lari Lalu Muhammad Zohri sebelum mengikuti ajang World Athletics Continental Tour Gold 2021 di Tokyo. ANTARA/Dhemas Reviyanto
Atletik Indonesia Targetkan 7 hingga 8 Emas di SEA Games Vietnam 2022

PB PASI menargetkan perolehan tujuh hingga delapan medali emas pada SEA Games 2022.


Setelah 2 Tahun Absen, PB PASI Gelar Kejurnas Atletik pada 4 - 7 Agustus 2022

2 Januari 2022

Ilustrasi lomba lari cabang atletik. (Antara)
Setelah 2 Tahun Absen, PB PASI Gelar Kejurnas Atletik pada 4 - 7 Agustus 2022

PB PASI bakal menggelar Kejuaraan Nasional Atletik di Jakarta pada 4-7 Agustus 2022 sebelum Asian Games Hangzou.